Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) akan memberikan insentif yang lebih baik bagi masyarakat yang memasang pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) Atap.
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tengah merevisi Peraturan Menteri (Permen) terkait pemanfaatan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Atap. Hal ini bertujuan untuk mendorong pemanfaatan PLTS Atap di Tanah Air.
Revisi Aturan PLTS Atap Bebani APBN, Kok Bisa? : Okezone Economy okezone.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from okezone.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.