Beben Jazz Akan Dimakamkan Secara Protokol Covid-19, Dik Doank Tak Bisa Hadiri Pemakaman Sang Kakak
Dik Doank mengaku tak bisa ikut proses pemakamam kakaknya, Beben Jazz karena akan dimakamkan menggunakan protokol Covid-19.
Senin, 5 Juli 2021 09:42 WIB
Laporan Wartawan Tribunnews.com, Bayu Indra Permana
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Dik Doank mengaku tak bisa ikut proses pemakamam kakaknya, Beben Jazz karena akan dimakamkan menggunakan protokol Covid-19.
Ia mendapat kabar bahwa kakaknya itu terpapar Covid-19 dan membuat penyakit di paru-parunya semakin buruk.
Dik Doank hanya bisa mendoakan dan melakulan salat ghaib dari kediamannya demi mematuhi protokol kesehatan.
Beben Jazz Meninggal Dunia Karena Sakit Paru-Paru (instaram shadu rasjidi)
Empat Nakes RSU Cut Meutia Aceh Utara Jalani Isolasi Mandiri, Positif Terpapar Covid-19
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Nakes RSUD Cut Meutia yang Terpapar Covid-19 Sudah Sepekan Jalani Perawatan
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Pesan Rizieq Shihab Sebelum Menjalankan Sidang Vonis Kasus Hasil Swab Test di RS UMMI Bogor
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.