Tribunnews.com
Pasokan Komoditas Pangan ke DKI Tak Terganggu oleh Penyekatan PPKM Darurat Hanya ada peningkatan sedikit pada komoditas cabai rawit merah karena dari sumbernya naik, kata Direktur Utama Perumda Pasar Jaya Arief Nasrudin
Jumat, 9 Juli 2021 08:09 WIB
Wartakota/Angga Bhagya Nugraha
Pekerja sedang bongkar muat beras di Pasar Induk Beras Cipinang, Jakarta Timur, Kamis (2/4/2020). (Warta Kota/Angga Bhagya Nugraha).
Laporan wartawan Tribunnews.com, Danang Triatmojo
Direktur Utama Perumda Pasar Jaya Arief Nasrudin mengatakan harga juga terbilang stabil meski saat ini tengah diberlakukan PPKM Darurat di ibu kota. Kendati begitu, ia mengakui ada peningkatan harga pada komoditas cabai rawit merah. Stok komoditas pangan aman, harganya masif relatif stabil. Hanya ada peningkatan sedikit pada komoditas cabai rawit merah karena dari sumbernya naik, kata Arief dalam keterangannya, Jumat (9/7/2021).
Tribunnews.com
Dengan adanya penyesuaian ini, semua pihak diminta mematuhi sepenuhnya sehingga mobilitas masyarakat di masa PPKM darurat ini
Jumat, 9 Juli 2021 09:11 WIB
Hal ini dilakukan setelah mencermati perkembangan PPKM Darurat yang diterapkan mulai 3 - 20 Juli 2021.
Dengan adanya penyesuaian ini, semua pihak diminta mematuhi sepenuhnya sehingga mobilitas masyarakat di masa PPKM ini dapat ditekan dan penularan yang terjadi di masyarakat dapat semakin menurun.
Dan bagi yang melanggar, akan ditindak tegas. Penting untuk diingat, bagi siapapun yang melanggar akan ditindak tegas bahkan sampai dicabut izinnya, tegas Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Prof Wiku Adisasmito, dalam Keterangan Pers Harian PPKM Darurat, Kamis (8/7/2021) yang disiarkan kanal YouTube Sekretariat Presiden.
Kementan Gandeng RNI Stabilisasi Pasokan Komoditas Pangan republika.co.id - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from republika.co.id Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.