Sinjai dan Bantaeng Banjir, Bulukumba Masih Terpantau Aman
Hujan lebat yang terjadi di wilayah selatan Sulawesi Selatan (Sulsel), membuat beberapa daerah tergenang banjir
Kamis, 8 Juli 2021 11:44
Penulis:
Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bulukumba, Andi Akrim Amir.
TRIBUNBULUKUMBA.COM, UJUNG BULU - Hujan lebat yang terjadi di wilayah selatan Sulawesi Selatan (Sulsel), membuat beberapa daerah tergenang banjir, Kamis (8/7/2021).
Seperti Kabupaten Jeneponto, Kabupaten Bantaeng, dan juga Kabupaten Sinjai terendam banjir.
Kondisi terkini daerah tersebut banyak tersebar melalui video amatir di grup-grup WhatsApp maupun media sosial (Medsos).
Namun, kondisi Kota Bulukumba masih terpantau aman.
Itu disampaikan oleh Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bulukumba, Andi Akrim Amir.
Ketua dan Legislator Nasdem Bulukumba Temui Andi Utta-Edy Manaf, Ini yang Dibahas
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Ketua PMII Bulukumba Sebut Program 1 000 Rumpon Masih Kurang Kajian
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Guru Mengaji di Bulukumba Kini Rasakan Gaji Bupati
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
OPD di Bululumba Mulai Sinergikan Program Visi dan Misi Andi Utta-Edy Manaf
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.