comparemela.com

Fact New Case Revealed News Today : Breaking News, Live Updates & Top Stories | Vimarsana

Fakta Baru Kasus Pinangki Terkuak, MAKI: Sejak Awal Memang Istimewa

Mitha Paradilla Rayadi - 5 Agustus 2021, 07:20 WIB Mantan Jaksa Pinangki Sirna Malasari mendapat potongan hukuman dari 10 tahun menjadi 4 tahun penjara. /Sigid Kurniawan/Antara Foto PIKIRAN RAKYAT - Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia Boyamin Saiman mengatakan Pinangki Sirna Malasari memang diperlakukan istimewa. Bahkan sejak awal kasus Pinangki terkuak, kasus ini rencananya akan diselesaikan secara adat . Belum penyidikan saja memang ada yang istimewa Pinangki itu. Bahwa dulu ada rencana mau diselesaikan secara adat . Artinya cukup dengan pelanggaran etik dan pencopotan jabatan, kata Boyamin Saiman, saat diundang dalam acara Mata Najwa, Kamis 5 Agustus 2021. Tetapi kasus ini ternyata memiliki bukti-bukti baru yang menyebabkan Pinangki dipaksa untuk menempuh jalur hukum.

© 2025 Vimarsana

vimarsana © 2020. All Rights Reserved.