Eka Alisa Putri - 30 Juli 2021, 07:10 WIB
Ilustrasi statistik kematian. Tidak sedikit orang yang membandingkan kasus kematian Covid-19 dan hanya menjadikannya data statistik belaka. /Pixabay/Alexas Fotos/janjf93
PIKIRAN RAKYAT – Kepala Klinik Penyakit Menular Universitas Maryland AS, dr. Faheem Younus menyindir angka kematian akibat Covid-19 yang tampak seperti ‘hanya statistik’.
Hal itu disampaikan melalui unggahan di akun media sosial pribadinya pada Kamis, 29 Juli 2021.
Dalam unggahannya, dr. Faheem Younus menyinggung bagaimana masyarakat mempermasalahkan kematian seseorang yang telah divaksinasi Covid-19.
Sedangkan ribuan orang yang meninggal dunia akibat Covid-19 sebelum divaksin justru hanya dianggap sebagai data statistik saja.
Padahal, sampai saat ini masih banyak kasus kematian orang yang belum divaksin Covid-19 di sejumlah negara.
Fahri Hamzah Beri Peringatan ke Pakar Asing soal Google
pikiran-rakyat.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from pikiran-rakyat.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Pakar Asing: Kecelakaan Pesawat Sriwijaya Bukan Akibat Cacat Desain
beritasatu.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from beritasatu.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.