Statistik dari Patroli Siber Kepolisian Indonesia menunjukkan terdapat peningkatan kasus per tahun dari 2015 sampai 2021. Dari sekitar 20.000 laporan kasus yang tercatat, sebanyak 8.541 kasus masuk dalam kategori penipuan online.
Tak Selamanya Menyenangkan, Begini Tantangan Work From Home Work from home ternyata ada juga sisi negatifnya yang dirasakan oleh pekerja selama merasakannya. Rezha Hadyan - Bisnis.com 15 Juli 2021 | 09:52 WIB
Ilustrasi work from home - istimewa ×
Bisnis.com, JAKARTA - Work from home atau bekerja dari rumah saat ini menjadi hal yang lumrah dilakukan pekerja kantoran di seluruh dunia, tak terkecuali Indonesia. Sebagai upaya memutus mata rantai penularan Covid-19, banyak perusahaan yang memutuskan untuk “memindahkan” kantornya ke kediaman pekerja masing-masing.
Dengan adanya teknologi yang berkembang pesat, tentunya bekerja dari rumah bukan lagi hal yang sulit. Banyak pekerjaan yang bisa dilakukan bermodalkan perangkat komputer atau p
OJK Cabut Status Terdaftar 18 Penyelenggara Inovasi Keuangan Digital Siapa Saja? bisnis.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from bisnis.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Waspada! Era Pandemi, 1 dari 4 Serangan Siber Terjadi di Sektor Jasa Keuangan Migrasi pola kerja dari work from office (WFO) ke work from home (WFH) menjadikan data-data sektor keuangan lebih terbuka dalam resiko serangan siber. Khadijah Shahnaz - Bisnis.com 07 Juli 2021 | 08:57 WIB
Ilustrasi kejahatan siber - Reuters/Dado Ruvic ×
Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso mengatakan OJK saat ini mewaspadai beberapa potensi penyalahgunaan teknologi ini untuk keuntungan kelompok-kelompok yang tidak bertanggung jawab dengan menggunakan
cyber. Secara global satu dari empat serangan
cyber atau 25,3 persen terjadi di sektor jasa keuangan selama pandemi, ujar Wimboh dalam Midyear Economic Outlook Bisnis Indonesia pada Selasa (6/7/2021).