Warga Binaan Pemasyarakatan di Samarinda Akan Ditempatkan di Sel Khusus Jika Terpapar Covid-19
Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Lapas dan Rutan, Kalimantan Timur, jika terpapar Covid-19 akan ditempatkan di sel khusus guna menjalani isolasi
Senin, 12 Juli 2021 10:20
Penulis:
TRIBUNKALTIM.CO/MOHAMMAD FAIROUSSANIY
Kepala Kanwil Kemenkumham Kaltimtara, Sofyan (kiri) dan Kepala Lapas Klas II A Samarinda Moh. Ilham Agung Setyawan (kanan) saat ditemui beberapa waktu lalu. TRIBUNKALTIM.CO/MOHAMMAD FAIROUSSANIY
TRIBUNKALTIM.CO, SAMARINDA - Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Lapas dan Rutan, Kalimantan Timur, jika terpapar Covid-19 akan ditempatkan di sel khusus guna menjalani isolasi mandiri.
Kota Samarinda, jumlah orang yang pernah terkonfirmasi positif telah menembus angka 15.487 orang sampai hari ini.