Tribunnews.com
Kementerian Keuangan menyatakan sebelum terjadi pandemi, seluruh dunia fokusnya adalah ke ekonomi, teknologi, dan transformasi digital.
Rabu, 4 Agustus 2021 14:06 WIB
ist
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, dirinya khawatir adanya pandemi membuat perkembangan digital makin pesat, sehingga pekerjaan masyarakat bisa saja digantikan robot.
Laporan Wartawan Tribunnews.com, Yanuar Riezqi Yovanda
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Kementerian Keuangan menyatakan sebelum terjadi pandemi, seluruh dunia fokusnya adalah ke ekonomi, teknologi, dan transformasi digital.
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, dirinya khawatir adanya pandemi membuat perkembangan digital makin pesat, sehingga pekerjaan masyarakat bisa saja digantikan robot.
Sri Mulyani menjelaskan, bahkan di negara-negara maju sudah mencanangkan peralihan tenaga kerja dari manusia ke robot.
Potret Kondisi Makam Julia Perez, Teringat Sosok Jupe yang Telah 4 Tahun Meninggal
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Penampakan Kamar Rumah Baru Celine Evangelista, Pasca Pisah Tempat Tinggal dari Stefan William
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.