Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) terus berupaya untuk memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk memiliki rumah. Salah satunya adalah membantu pekerja informal yang selama ini sulit mendapatkan fasilitas kredit pemilikan rumah (KPR).
KBRN, Jakarta: Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) memberikan kemudahan bagi para peserta mengecek saldo secara online.
Layanan tersebut juga dapat dimanfaatkan oleh pegawai negeri sipil (PNS) sudah terdaftar sebagai peserta di BP Tapera.
Komisioner BP Tapera Adi Setianto…