UPDATE Pembunuhan Pengusaha Emas di Papua, Tato di Tubuh Pel

UPDATE Pembunuhan Pengusaha Emas di Papua, Tato di Tubuh Pelaku Jelaskan Sesuatu Soal Perselingkuhan


UPDATE Pembunuhan Pengusaha Emas di Papua, Tato di Tubuh Pelaku Jelaskan Sesuatu Soal Perselingkuhan
Fakta terbarunya ini soal hubungan pelaku dan istri korban.
Terlebih adanya tato dengan tulisan kata-kata romantis.
Pelaku pun membuat pengakuan.
Selasa, 6 Juli 2021 12:54
Editor:
TRIBUNMANADO.CO.ID - Ada fakta baru dalam kasus perampokan Pengusaha Emas di Papua.
Fakta terbarunya ini soal hubungan pelaku dan istri korban.
Terlebih adanya tato dengan tulisan kata-kata romantis.
Pelaku pun membuat pengakuan.
Kasus pembunuhan tersebut ternyata diotaki oleh istri korban sendiri.
Saat menjalankan aksinya, sang istri dibantu oleh selingkuhannya
Sang istri yang berinisial VLH (25) ternyata berselingkuh dengan pria asal Afghanistan bernisial MM.

Related Keywords

Afghanistan , , Murder Entrepreneur Gold , Body Actors Explain Something Matter Infidelity , Entrepreneur Gold ,

© 2025 Vimarsana