Polda DIY bekerja sama dengan organisasi Tentara Langit Familia menggelar bakti sosial dengan membagikan sembako kepada komunitas pedangang Malioboro serta warga masyarakat umum terdampak pandemi Covid-19, Minggu (28/8/2021). Sejumlah pedagang Pasar Sore Malioboro mengaku setahun lebih tidak mendapatkan pemasukan tetap akibat pandemi.