Rerie: Pastikan pemda siap tekan pertambahan zona merah di l

Rerie: Pastikan pemda siap tekan pertambahan zona merah di luar Jawa


Rerie: Pastikan pemda siap tekan pertambahan zona merah di luar Jawa
Kamis, 5 Agustus 2021 14:50 WIB
Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Lestari Moerdijat. (ANTARA/Aris Wasita)
Jakarta (ANTARA) - Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mengajak pemangku kepentingan untuk memastikan kesiapan pemerintah daerah dalam menekan pertambahan zona merah COVID-19 yang berada di luar Jawa.
Lestari Moerdijat dalam keterangannya di Jakarta, Kamis, mengatakan peningkatan jumlah zona merah penyebaran COVID-19 di luar pulau Jawa dan Bali harus diwaspadai lewat kesiapan para pemangku kepentingan di daerah dan sejumlah fasilitas kesehatan beserta kelengkapannya.
"Kondisi sebaran zona merah COVID-19 di luar Jawa dan Bali harus segera disikapi dengan langkah nyata dari para pemangku kepentingan di pusat dan daerah," kata Lestari Moerdijat.

Related Keywords

Central Java , Jawa Tengah , Indonesia , Bali , Jawa Timur , Jakarta , Jakarta Raya , Ibu Pertiwi , , Representative Chairman , Island Java , Note Task Force , Land Be Province , Week July , Java East , Java Middle , According To Sustainable , Wednesday August , Coordinating Minister , Central Java Start , மைய ஜாவா , இந்தோனேசியா , பாலி , ஜவ டைமூர் , ஜகார்த்தா , ஜகார்த்தா ராய , பிரதிநிதி தலைவர் , வாரம் ஜூலை , புதன்கிழமை ஆகஸ்ட் , ஒருங்கிணைத்தல் அமைச்சர் ,

© 2025 Vimarsana