Penting, Tips Pemakaian Gawai bagi Anak Selama Pandemi Komentar: Kompas.com - 19/07/2021, 13:09 WIB Bagikan: Memang terasa praktis, namun artinya, penggunaan gawai pun semakin meningkat. Apalagi, selain belajar, anak juga sering menggunakan gawai untuk mencari alternatif hiburan, seperti bermain gim atau menonton YouTube. Berikut tips agar kehidupan dunia nyata dan gawai anak seimbang dari dokter Reisa Broto Asmoro. Menurut dokter Reisa, memang sulit untuk menyeimbangkan kehidupan dunia nyata dan pemakaian gawai bagi anak. Dapatkan informasi, inspirasi dan Namun, Reisa menyarankan agar kita memaksimalkan penggunaan gawai di waktu luar waktu sekolah. “Jadi, kita anggap gawai itu sebagai tools untuk belajar dan mendapatkan manfaat bagi kita. Bukan sebagai hiburan semata,” kata Reisa dalam acara