Olimpiade 2020 Resmi Dimulai, Api Dinyalakan Naomi Osaka : c

Olimpiade 2020 Resmi Dimulai, Api Dinyalakan Naomi Osaka


Olimpiade 2020 Resmi Dimulai, Api Dinyalakan Naomi Osaka
Diperbarui 23 Jul 2021, 22:02 WIB
108
Petenis Naomi Osaka menyalakan api di kaldron Olimpiade 2020 (AFP)
Liputan6.com, Jakarta-Olimpiade 2020 akhirnya resmi dimulai pada 23 Juli 2021 malam WIB setelah sempat tertunda setahun akibat pandemi Covid-19. Dimulainya Olimpiade 2020 ditandai dengan dinyalakannya api di Olympic Stadium Tokyo oleh petenis Naomi Osaka.
Upacara pembukaan Olimpiade 2020 berlangsung megah meski masih dalam suasana memprihatinkan karena kembali melonjaknya kasus Covid-19.
Baca Juga
Pembukaan Olimpiade Tokyo dimulai tepat pada 20.00 waktu setempat dan berlangsung hampir tiga jam. Upacara pembukaan menampilkan keseniaan dan kebudayaan tradisional Jepang, mulai dări Manga hingga Gunung Fuji, serta dibalut pertunjukan seni dan Kebudayaan.

Related Keywords

Japan , Tokyo , , Committee Olympics International , Young , Olympics , Olympics Officially Starts , Commencement Olympics , Stage Tokyo , Read Also Opening Olympics Tokyo , Mount Fuji , Without The Audience Women , Grand Slam , President Committee Olympics International , Emperor Japan , Premier Japan Yoshihide , Emtek As Indosiar , Draw Below , ஜப்பான் , டோக்கியோ , இளம் , ஒலிம்பிக்ஸ் , ஏற்ற புஜி , மாபெரும் ஸ்லாம் , பேரரசர் ஜப்பான் ,

© 2025 Vimarsana