Puncak Hujan Meteor Alfa Capricornid Juli 2021 dan Cara Menyaksikannya Komentar:
Kompas.com - 26/07/2021, 12:28 WIB Bagikan:
Adapun dua hujan meteor itu adalah Alfa Capricornid dan Delta Aquarid.
Peneliti Pusat Sains dan Antariksa (Pusainsa) Lapan, Andi Pangerang mengatakan, Indonesia juga berkesempatan menyaksikan fenomena astronomi ini. Puncak dari kedua hujan meteor ini terjadi pada 28 Juli 2021 pukul 10.00 WIB/11.00 WITA/12.00 WIT, ujar Andi kepada
Kompas.com baru-baru ini.
Namun, Andi menjelaskan bahwa hujan meteor baru bisa disaksikan pukul 19.45 WIB/WITA/WIT dari arah Timur-Tenggara sampai 29 Juli 2021 pukul 05.30 WIB/WITA/WIT dari arah Barat-Barat Daya. Jadi, menyesuaikan dengan waktu terbitnya titik radian untuk masing-masing zona waktu, lanjut dia.
Cerita Perjuangan dr Gesti Melawan Covid-19, Meghembuskan Nafas Terakhir Setelah Bayinya Lahir
Setelah bayinya lahir, ia sempat dirawat secara intensif di RIK RSUD dr Soetomo dan berpulang meninggalkan buah hatinya, Kamis (22/7/2021)
Sabtu, 24 Juli 2021 06:55 Editor:
TRIBUNJATENG.COM, SURABAYA - Duka mendalam karena pandemi virus Corona ( Covid-19 ) masih terus dirasakan.
Kali ini kisahnya datang dari Surabaya.
Dokter Gesti Wira Nugrahyekti yang dinilai berkepribadian supel, rendah hati juga dermawan, meninggal dunia.
Setelah bayinya lahir, ia sempat dirawat secara intensif di RIK RSUD dr Soetomo dan berpulang meninggalkan buah hatinya, Kamis (22/7/2021).
Penghormatan terakhir pada dokter Gesti pun dilakukan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (Unair) secara online, Kamis (22/7/2021) malam.
Jadwal Pelayanan Donor Darah PMI Kota Semarang Sabtu 24 Juli 2021 Buka di 2 Lokasi
Berikut ini jadwal pelayanan donor darah PMI Kota Semarang dan sekitarnya, Sabtu (24/7/2021).
Sabtu, 24 Juli 2021 10:05
Penulis:
Tribun Jateng/Idayatul Rohmah
Update stok darah PMI Kota Semarang diperoleh dari situs resmi PMI Kota Semarang pukul 07.51 WIB. Jumlah stok darah dapat berubah setiap saat. (idy)
Pelayanan donor darah di Kota Semarang dan sekitarnya hari ini buka di dua lokasi.
Yakni di Bus Keliling Pagi di Jalan Prof Soedharto Tembalang Semarang mulai pukul 08.00 WIB.
Di tempat lain, pelayanan buka di warga Kanfer di Jalan Kanfer Utara III/96 B Semarang mulai pukul 14.00 WIB.
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini dari BMKG Sabtu 24 Juli 2021
Berikut prakiraan cuaca Kota Semarang pada hari ini, Sabtu (24/7/2021), dari BMKG melalui Stasiun Meteorologi kelas II Ahmad Yani Semarang.
Sabtu, 24 Juli 2021 10:17
Penulis:
Langit tampak cerah berawan di wilayah Mijen, Kota Semarang, Jawa Tengah. (TRIBUN JATENG/REZA GUSTAV)
Menurut keterangan forecaster BMKG, Rany Puspita, cuaca pada umumnya akan cerah, cerah berawan dan berawan.
Angin berhembus dari timur laut menuju tenggara dengan kecepatan antara 10-20 kilometer per jam.
Sedangkan suhu udara berkisar antara 27 hingga 33 derajat Celcius.
Wilayah Gunungpati diprakirakan hanya mencapai 32 derajat Celcius.
Untuk kelembapan udara di kisaran 50 sampai 75 persen.
BMKG sendiri telah menunjukkan bahwa sebagian besar wilayah di Indonesia telah mengalami awal musim kemarau.