1.000 Paket Daging Kurban untuk Warga Kurang Mampu di Lhokseumawe hingga Pelosok Aceh Utara
Ketua Panitia Kurban Lazismu dan BKM Masjid Taqwa Lhokseumawe Ustaz H Nasrullah MH menyebutkan, 1.000 paket telah tercukupi sesuai target.
Kamis, 22 Juli 2021 09:56
Penulis:
For Serambinews.com
Seribuan kantong berisi daging kurban dari Lembaga Amil Zakat Infaq dan Shadaqah Muhammmdiyah atau Lazismu Lhokseumawe bekerja sama dengan BKM Masjid Taqwa dibagikan, Rabu (21/7/2021).
Ketua Panitia Kurban Lazismu dan BKM Masjid Taqwa Lhokseumawe Ustaz H Nasrullah MH menyebutkan, 1.000 paket telah tercukupi sesuai target. Paket daging kurban tersebut berasal dari 13 ekor sapi dan 6 ekor kambing. Kini, paket daging kurban tersebut telah tersalurkan kepada masyarakat kurang mampu hingga ke pelosok Aceh Utara.
Lazismu Lhokseumawe Sembelih 13 Sapi & 6 Kambing Kurban Idul Adha 1442 Hijriah, 1 000 Kupon Disebar
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Lembaga Kajian ITB AD Dukung Gerakan Wakaf Produktif
republika.co.id - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from republika.co.id Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.