Gratiskan Hotel Bintang 3 Miliknya untuk Tempat Isoman, YouTuber Ini Ingin Tekan Munculnya Klaster Keluarga Komentar:
Kompas.com - 22/07/2021, 09:44 WIB Bagikan:
Pemilik hotel tersebut, Bob Bee Builder, mengatakan, para pasien isoman bisa menempati hotelnya secara gratis.
Bob Bee menuturkan, keputusan menjadikan Hotel Grand Malioboro sebagai tempat isolasi mandiri dilatarbelakangi terpaparnya keluarga dekatnya oleh Covid-19. Penyebaran Covid-19 sudah mewabah ke tingkat keluarga. Miris, karena isoman malah membuat penyebaran virus menjadi klaster keluarga, ujarnya, Rabu (21/7/2021).
Dia juga berharap bisa membantu menekan munculnya klaster keluarga dan kasus kematian.
Dapatkan informasi, inspirasi dan ; div.innerHTML = script; } Powered by Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.