Sembuh dari Covid-19 Wahidin Halim Langsung Sidak PPKM Darurat di Banten
Gubernur Banten Wahidin Halim tak bisa berleha-leha meski baru sembuh dari Covid-19. Dia langsung menyidak penerapan PPKM Darurat.
Selasa, 6 Juli 2021 11:41
Penulis:
Warta Kota/Andika Panduwinata
Gubernur Banten Wahidin Halim bersama Kajati Banten Asep Nana Mulyana dan Kapolda Banten Irjen Rudy Heriyanto Nugroho meninjau pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Kawasan Kota Serang, Senin (5/7/2021) malam.
WARTAKOTALIVE.COM, TANGERANG - Gubernur Banten Wahidin Halim bersama Kajati Banten Asep Nana Mulyana dan Kapolda Banten Irjen Rudy Heriyanto Nugroho meninjau pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Kawasan Kota Serang, Senin (5/7/2021) malam.
Wakapolda Metro Senang Masyarakat Sudah Memahami Penerapan PPKM Darurat
Wakapolda Metro Jaya Brigjen Hendro Pandowo meninjau lokasi penyekatan di Jalan Raya Bogor, Kelurahan Pekayon, Kecamatan Pasar Rebo, Jakarta Timur.
Selasa, 6 Juli 2021 11:13
Penulis:
warta kota/miftahulmunir
Wakapolda Metro Jaya Brigjen Hendro Pandowo meninjau lokasi penyekatan di Jalan Raya Bogor, Kelurahan Pekayon, Kecamatan Pasar Rebo, Jakarta Timur pada Selasa (6/7/2021) pagi.
Hendro datang untuk melihat langsung proses pemutarbalikan kendaraan yang ingin masuk ke Jakarta. Itu ada di jalan tol dan dalam Kota, kata Hendro di lokasi, ucapnya.
Hendro menjelaskan, dibandingkan hari sebelumnya, lokasi penyekatan di PT Panasonic tidak terlalu padat.
Ini menunjukan, masyarakat sudah memahami titik penyekatan di wilayah tersebut.
Dikawal Polisi Bersenjata Laras Panjang,Petugas Tutup Tempat Usaha di Cikarang Pelanggar Aturan PPKM
Deni Mulyadi, mengatakan, pemerintah daerah akan melanjutkan kegiatan serupa agar penerapan PPKM Darurat berjalan efektif dan maksimal
Selasa, 6 Juli 2021 11:33
Penulis:
Muhammad Azzam
Petugas gabungan dari Polri, TNI dan Satpol PP Kabupaten Bekasi melakukan operasi penertiban dengan menutup tempat usaha yang melanggar ketentuan PPKM Darurat di wilayah Cikarang Selatan.
WARTAKOTALIVE.COM, BEKASI - Petugas gabungan dari Polri, TNI dan Satpol PP Kabupaten Bekasi melakukan operasi penertiban dengan menutup tempat usaha yang melanggar ketentuan PPKM Darurat di wilayah Cikarang Selatan.
Penertiban tersebut melibatkan puluhan petugas, termasuk polisi yang menenteng senjata laras panjang.
Irjen Fadil Imran Tutup Jalan Tikus di Daan Mogot selama PPKM Darurat
Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran geram melihat banyak pengendara yang lolos penyekatan melalui jalan tikus di Daan Mogot.
Selasa, 6 Juli 2021 11:28
Penulis:
Warta Kota/Desy Selviany
Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran meminta petugas gabungan menutup jalan tikus di Daan Mogot, Kalideres, Jakarta Barat, yang kerap digunakan pengendara untuk menghindari penyekatan PPKM Darurat.
WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran sambangi titik penyekatan di Jalan Daan Mogot, Kalideres, Jakarta Barat. Di sana, Fadil menemukan jalan tikus yang dipakai pengendara untuk hindari petugas.
Fadil tiba di penyekatan Jalan Daan Mogot, Selasa (6/7/2021) pukul 07.00 WIB.