Hujan Abu Guyur 2 Desa di Klaten, Gunung Merapi Muntahkan Awan Panas
Relawan Siaga Bencana, Desa Tegalmulyo, Purnama mengatakan, di desa tersebut setidaknya terdapat 4 dukuh yang diguyur oleh hujan abu
Jumat, 25 Juni 2021 10:30 Editor: muslimah
Gunung Merapi
TRIBUNJATENG.COM, KLATEN - Hujan abu vulkanik Gunung Merapi mengguyur 2 desa di lereng Merapi Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, Jumat (25/6/2021)
Hujan abu mulai terjadi pagi hari tadi sekitar pukul 05.00 WIB.
Hujan abu tersebut melanda Desa Tegalmulyo dan Desa Balerante, Kecamatan Kemalang yang masuk kawasan rawan bencana (KRB) III Gunung Merapi.
Relawan Siaga Bencana, Desa Tegalmulyo, Purnama mengatakan, di desa tersebut setidaknya terdapat 4 dukuh yang diguyur oleh hujan abu.
Desa di Lereng Gunung Merapi Diguyur Hujan Abu, BPBD Klaten: Masih Terpantau Kondusif tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.