Pemprov DKI Jakarta sedang gencar dalam mengintegrasikan transportasi umum dengan hunian bagi masyarakat komuter. Berikut 5 TOD yang ada sekitaran Jakarta.
Diskon PPnBM 100 persen, satu sisi mendorong permintaan mobil baru, tetapi pada saat yang sama memberikan sejumlah dampak negatif, seperti polusi hingga kemacetan.
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mulai hari ini Sabtu (28/8/2021) akan menerapkan aplikasi PeduliLindungi di seluruh moda transportasi sebagai salah satu persyaratan perjalanan.