Polres OI dan Polsek Jajaran Bagi-bagi Masker dan Bansos Bagi Warga Terdampak Covid-19
Polres Ogan Ilir dan Polsek jajaran menggelar patroli skala besar dan membagikan bantuan sosial kepada masyarakat terdampak Covid-19.
Sabtu, 24 Juli 2021 11:55
Penulis:
TRIBUN SUMSEL/AGUNG DWIPAYANA
Kasat Reskrim Polres Ogan Ilir, AKP Shisca Agustina memakaikan masker kepada seorang tunawisma dan membagikan bansos, Jumat (23/7/2021) malam.
TRIBUNSUMSEL.COM, INDRALAYA - Polres Ogan Ilir dan Polsek jajaran menggelar patroli skala besar dan membagikan bantuan sosial kepada masyarakat terdampak Covid-19.
Ini menindaklanjuti instruksi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo kepada seluruh Polda dan Polres se-Indonesia, untuk melaksanakan giat tersebut. Malam ini kami berpatroli dan membagikan bansos kepada masyarakat di wilayah seputaran Indralaya dan sekitarnya. Untuk Polsek jajaran, giat ini dilakukan di wilayah hukum masing-masing, kata Kapolres Ogan Ilir, AKBP Yusantiyo Sandhy didampingi
Polres OI Kerjasama dengan PT Wings Bantu Masyarakat Indralaya Utara Terdampak Covid-19
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Polres OI Gandeng PT Wings, Bantu Masyarakat Terdampak Covid-19 di Indralaya Utara
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
MIRIS Jenazah Korban Covid-19 Ditolak Warga 5 Kali Dikubur di Tanah Sendiri, Polisi TNI Turun Tangan
Jenazah pasien positif Covid-19 ditolak warga hingga lima kali sampai membuat polisi dan TNI turun tangan membantu pemakaman jenazah di Ogan Ilir
Kamis, 22 Juli 2021 07:22 Editor:
TRIBUNBATAM.id - Sudah setahun lebih sejumlah wilayah di Indonesia dilanda pandemi Covid-19.
Entah sudah berapa nyawa melayang dan masih dirawat hingga saat ini di banyak rumah sakit.
Cerita-cerita kesedihan pun berdatangan dari pasien, keluarga pasien dan tim medis yang menangani pasien.
Salah satu cerita sedih yang menyayat hati terjadi di Indralaya, Ogan Ilir, Sumatera Selatan (Sumsel).
Di sana ada jenazah pasien positif Covid-19 yang ditolak warga hingga lima kali.
Kisah Jenazah Korban Covid-19 Ditolak Warga hingga 5 Kali, Tinggalkan Wasiat Ini
Pandemi Covid-19 yang melanda hampir seluruh wilayah di Indonesia menyisakan banyak cerita.
Kamis, 22 Juli 2021 05:45 Editor:
TRIBUNJATENG.COM, PALEMBANG - Pandemi Covid-19 yang melanda hampir seluruh wilayah di Indonesia menyisakan banyak cerita.
Diantaranya yang terjadi di Indralaya, Ogan Ilir, Sumatera Selatan.
Di sana ada jenazah pasien positif Covid-19 yang ditolak warga hingga lima kali.
Bahkan jenazah juga ditolak saat hendak dimakamkan di tanahnya sendiri.
Padahal almarhum memberi wasiat untuk dimakamkan di tanah miliknya.
Penolakan jenazah pasien Covid-19 ini dikemukakan Kapolres Ogan Ilir, AKBP Yusantiyo Sandhy khusus kepada TribunSumsel.com.
Yusantiyo menceritakan, Selasa (20/7/2021) kemarin sekira pukul 12.00, telah meninggal dunia pasien berinisial RL (69 tahun) di RSUD Ogan Ilir.