Beasiswa BCA 2021 bagi Lulusan SMA, Ada Uang Saku dan Bebas Biaya Pendidikan
Anisa Alfi Nur Fadilah Ilustrasi Beasiswa BCA 2021 bagi lulusan SMA sederajat /Instagram/pknstan
MALANG TERKINI – Berikut ini persyaratan dan yang akan didapatkan jika lolos dalam beasiswaBCA 2021.
BCA membuka beasiswa bagi lulusan SMA sederajat yang berprestasi, melalui dua Program Pendidikan.
Pertama, Program Pendidikan.Teknik Informatika (PPTI), kedua Program Pendidikan Bisnis dan Perbankan (PPBP) yang berlangsung selama 30 bulan.