Sejumlah perempuan terjebak di dalam lift klinik kecantikan yang berlokasi di Jalan Mandiri Tengah, Kelapa Gading, Jakarta Utara pada Minggu (22/8/2021).
Kejadian yang dilaporkan terjadi sekitar pukul 09.29 WIB pun telah berhasil ditangani setelah 20 menit petugas mencoba mengevakuasi pada korban melalui celah atas atap lift pada pada pukul 09.55 WIB.