comparemela.com

Latest Breaking News On - Singapore minister defense united states - Page 1 : comparemela.com

Menhan AS Kunjungi Singapura Bahas Kerja Sama Kawasan

“Kedua belah pihak menyatakan kepuasan bahwa kerja sama militer terus kuat meskipun ada pandemi Covid-19,” terang MINDEF pada Selasa (27/7). Ng dan Austin juga bertukar pandangan tentang perkembangan geopolitik dan masalah keamanan regional, dan menyepakati pentingnya keterlibatan berkelanjutan AS di kawasan. Dalam pernyataan bersama yang dikeluarkan setelah pertemuan, keduanya mengakui hubungan pertahanan bilateral telah berkembang ke bidang kerja sama baru seperti pertahanan dunia maya, bantuan kemanusiaan dan bencana, MINDEF mengatakan lembaga pertahanan Singapura dan AS berinteraksi secara teratur melalui pertukaran militer, pelatihan dan kursus, dan kerja sama teknologi pertahanan. Kedua lembaga pertahanan juga memberikan dukungan jangka panjang untuk kekuatan satu sama lain di negara asal mereka, katanya.

Menhan AS Kunjungi Singapura - Koran-Jakarta com

Waktu Baca 1 menit Foto : AFP/Roslan Rahman Pidato Austin I Menteri Pertahanan AS, Lloyd Austin, saat berpidato di forum International Institute for Strategic Stu­dies di Singapura pada Selasa (27/7). Menhan AS ini berada di kawasan Asia untuk membahas isu-isu keamanan regional. A  A  A   Pengaturan Font SINGAPURA - Menteri Pertahanan Amerika Serikat (AS), Lloyd Austin, pada Selasa (27/7) melakukan lawatan ke Singapura. Dalam kunjungannya itu, Menhan Austin berpidato soal upaya pencegahan agresi Tiongkok di Asia Tenggara melalui upayanya yang disebut pencegahan terpadu. Klaim Beijing atas sebagian besar Laut Tiongkok Selatan misalnya, tidak memiliki dasar dalam hukum internasional, kata Menhan Austin dalam pidato yang diselenggarakan oleh lembaga pemikir International Institute for Strategic Studies. Pernyataan itu menginjak kedaulatan negara-negara di kawasan itu dan AS akan mendukung negara-negara dalam membela hak-hak mereka, imbuh dia..

© 2024 Vimarsana

vimarsana © 2020. All Rights Reserved.