Namun terlepas dari itu, pemerintah harus meningkatkan kinerja APBN dan butuh penajaman dalam menetapkan penerimaan negara. Termasuk juga dengan pembiayaan defisit. Selain itu, hasil audit dari BPK juga menunjukkan masih banyak masalah tentang pengelolaan APBN.
Sebanyak 111 PKL di destinasi Pantai Pulau Merah dan Pantai Mustika mendapatkan bantuan masing-masing uang tunai Rp300.000. Selain itu, ada 100 anggota Pokdarwis di destinasi tersebut yang menerima bantuan sembako.
Selain itu, Sri Mulyani menyampaikan, pemerintah pada 2022 juga tetap akan melanjutkan program pengetesan (testing), pelacakan (tracing) serta vaksinasi Covid-19.