Resmikan Tiga Sekolah di Muara Wahau, Gubernur Apresiasi Peran Swasta dalam Program Pembangunan
Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor didampingi Wakil Gubernur Hadi Mulyadi, Bupati Kutai Timur Ardiansyah Sulaiman, Wakil Bupati Kasmidi Bulang
Senin, 28 Juni 2021 09:55 Editor: Diah Anggraeni
HO/Humasprov Kaltim
Gubernur Kaltim Isran Noor didampingi Wakil Gubernur Hadi Mulyadi, Bupati Kutai Timur Ardiansyah Sulaiman, Wakil Bupati Kasmidi Bulang, dan manajemen Sinar Mas Group meresmikan secara simbolis tiga sekolah yang dibangun oleh Eka Tjipta Foundation, Jumat (25/6/2021). Tiga sekolah ini berada di Mess Management Jak Luay PT Tapian Nadenggan Sinar Mas Region Kaltim 2, Desa Jak Luay, Kecamatan Muara Wahau, Kabupaten Kutai Timur.
Harus Jadi Contoh Daerah Lain, Gubernur dan Wagub Kunjungi Peternakan Sapi Terpadu dan Tanam Rambai
Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor dan Wakil Gubernur Hadi Mulyadi bersama Ketua TP PKK Kaltim Hj Norbaiti, Bupati Kutai Timur Ardiansyah Sulaiman
Senin, 28 Juni 2021 09:46 Editor: Diah Anggraeni
HO/Humasprov Kaltim
Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor dan Wakil Gubernur Hadi Mulyadi saat mengunjungi Peternakan Sapi Terpadu di lahan pasca tambang PT Kaltim Prima Coal, Desa Swarga Bara, Sangatta Utara, Kabupaten Kutai Timur, Kamis (24/6/2021).
TRIBUNKALTIM.CO - Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor dan Wakil Gubernur Hadi Mulyadi bersama Ketua TP PKK Kaltim Hj Norbaiti, Bupati Kutai Timur Ardiansyah Sulaiman dan istri, Wakil Bupati Kasmidi Bulang dan istri, beserta jajaran perangkat daerah lingkup Pemprov Kaltim dan TGUP3 berkesempatan mengunjungi Peternakan Sapi Terpadu (Pesat) di lahan pasca tambang PT Kaltim Prima Coal (KPC), Desa Swarga Bara, Sangatta Utara, Kabupaten Kuta
Gubernur Serahkan Bantuan untuk Nelayan dan Resmikan PLTS Sandaran di Kutai Timur
Saat kunjungan kerja dan peninjauan lapangan ke wilayah utara Kaltim, Gubernur Isran Noor juga menyerahkan sejumlah bantuan kepada Pemerintah
Senin, 28 Juni 2021 10:19 Editor: Diah Anggraeni
HO/Humasprov Kaltim
Gubernur Isran Noor saat menyerahkan sejumlah bantuan kepada nelayan di Kabupaten Kutai Timur, Kamis (24/6/2021). Bantuan yang diberikan sebagai bentuk dukungan untuk pembangunan di sektor kelautan dan perikanan.
Bantuan diterima Bupati Ardiansyah Sulaiman dan Wakil Bupati Kasmidi Bulang serta masyarakat Kutai Timur.
Bantuan itu berupa dukungan untuk pembangunan di sektor kelautan dan perikanan, yakni bantuan kepada nelayan dan pembudi daya ikan berupa slinger yang diserahkan secara simbolis kepada Kelompok Nelayan Jaya Mandiri.
18 Desa di Kutai Timur Terendam Banjir merdeka.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from merdeka.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.