Kadin Lampung Minta Munas di Kendari Ditunda
Triyadi Isworo ( kata)
Kantor Kadin Provinsi Lampung. Lampost.co/Triyadi Isworo
Bandar Lampung (Lampost.co) Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Provinsi Lampung menginginkan pelaksanaan Musyawarah Nasional (Munas) Kadin VII di Kendari, Sulawesi Tenggara, pada 30 Juni mendatang ditunda seiring adanya kenaikan kasus penyebaran pandemi covid-19.
Wakil Ketua Kadin Provinsi Lampung, Yuria Putra Tubarad menyebut saran penundaan ini diutarakan demi menjaga kemaanan serta kesehatan masyarakat. Kalau sudah membaik silhkan di mana saja, katanya kepada
Lampost.co, Senin, 28 Juni 2021.
Baca: