comparemela.com

Latest Breaking News On - Regent monitor direct report - Page 1 : comparemela.com

Pastikan Kesiapan Ruang Isolasi Pasien Covid-19 di RSUD Ben Mboi Ruteng, Bupati Hery PantauLangsung

Pastikan Kesiapan Ruang Isolasi Pasien Covid-19 di RSUD Ben Mboi Ruteng, Bupati Hery PantauLangsung Bupati Manggarai, Herybertus G L Nabit, SE., MA, memantau langsung kondisi ruang isolasi pasien Covid-19 di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Jumat, 9 Juli 2021 08:18 Penulis: Laporan Reporter POS-KUPANG.COM, Robert Ropo POS-KUPANG.COM, RUTENG - Bupati Manggarai, Herybertus G L Nabit, SE., MA, memantau langsung kondisi ruang isolasi pasien Covid-19 di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Ben Mboi Ruteng, Kamis 8 Juli 2021 siang kemarin. Bupati Hery memantau itu untuk memastikan kesiapan ruang isolasi baik dalam proses penanganan pasien Covid-19 yang sedang dirawat maupun kesiapan rumah sakit jikalau terjadi lonjakan kasus rawat inap pasien. 

© 2025 Vimarsana

vimarsana © 2020. All Rights Reserved.