Setelah Membunuh Tetangganya, Khaeruddin Menikmati Makan Malam, Warga Ungkap Kejanggalan Sikapnya
Warga setempat, Chandra, mengatakan setelah mengatahui kakek penggali kubur itu dihabisi, mereka pun mendatangi rumah Khairuddin
Rabu, 21 Juli 2021 11:46 Editor:
HO via Tribun Medan
Jenazah Tatang Suhendar, penggali kubur yang dibantai keponakannya sendiri saat berada di rumah duka Kelurahan Tanah 600 Marelan, Senin (19/7/2021) malam
TRIBUNJATENG.COM, MEDAN - Pembunuhan seorang kakek penggali kubur menghebohkan warga.
Sosok sadis tersebut diketahui adalah Khairuddin
Sementara kakek penggali kubur bernama Tatang suhendar. Usianya sudah mencapai 70 tahun.
Ilustrasi tewas.(Shutterstock) ()
Warga kemudian mendatangi rumah Khaerudin. Pelaku saat itu tengah lahap menyantap makan malam
Khairuddin kemudian dikeroyok warga di rumahnya sendiri.
Alasan Sapi Grandong Milik Irfan Hakim Trending Youtube, Atta Halilintar yang Mau Beli pun Ditolak
Pada Idul Adha tahun ini, presenter kondang Irfan Hakim berkurban seekor sapi yang bernama Grandong
Rabu, 21 Juli 2021 11:26 Editor:
Irfan Hakim dan sapi kurbannya bernama Grandong
TRIBUNJATENG.COM - Pada Idul Adha tahun ini, presenter kondang Irfan Hakim berkurban seekor sapi yang bernama Grandong.
Grandong ini ternyata berhasil mencuri perhatian warganet.
Bahkan beberapa konten Youtube deHakims yang menunjukkan dan membahas Grandong trending Youtube.
Sampai pada Hari Raya Idul Adha, 20 Juli 2021, beberapa vlog tentang Grandong masih trending.
Kecintaannya terhadap binatang bukan rahasia lagi. Irfan Hakim memang terkenal sebagai pecinta binatang.