Percepat Digitalisasi, Bank Ina (BINA) Hanya Tambah 3 Cabang Tahun Ini Penambahan kantor cabang Bank Ina (BINA) dilakukan secara selektif. Pada tahun ini perseroan hanya akan menambah tiga kantor cabang pembantu. Azizah Nur Alfi - Bisnis.com 05 Juli 2021 | 06:30 WIB
Gedung PT Bank Ina Perdana Tbk - Istimewa ×
Bisnis.com, JAKARTA - PT Bank Ina Perdana Tbk. (BINA) tidak agresif menambah kantor cabang pada tahun ini, seiring dengan rencana percepatan digitalisasi perseroan.
Direktur Utama Bank Ina Daniel Budirahayu mengatakan penambahan kantor cabang masih menjadi bagian dari rencana ekspansi perseroan pada tahun ini. Hal ini dilakukan walaupun tren perbankan saat ini mengurangi jumlah kantor cabangnya.
Meroket 140 Persen dalam 4 Hari, Saham BINA Masuk Radar UMA Bursa
bisnis.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from bisnis.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Meroket 140 Persen, Saham BINA Masuk Radar UMA Bursa - Finansial Bisnis com
bisnis.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from bisnis.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.