Dorong Milenial Berinvestasi, Ajaib Gandeng Pevita Pearce dan Iqbal Ramadhan Selasa, 6 Juli 2021 | 07:15 WIB Oleh : Nabil Syarifudin Al Faruq / WBP
Pevita Pearce dan Iqbal Ramadhan. (Foto: Dok)
Jakarta, Beritasatu.com - Aplikasi investasi saham dan reksa dana, Ajaib menggandeng artis muda Indonesia Pevita Pearce dan Iqbal Ramadhan sebagai
brand ambassador untuk membantu milenial merdeka finansial. Ajaib memilih keduanya karena dinilai sosok publik figur yang cerdas, kredibel, serta menginspirasi generasi milenial. Kolaborasi ini akan dimulai pada pertengahan tahun 2021.
BACA JUGA
Co-Founder dan CEO Ajaib Group, Anderson Sumarli menyampaikan, mimpi besar ajaib adalah membantu milenial di Indonesia untuk merdeka finansial dengan memberikan edukasi dan akses investasi