Kabar mengejutkan datang dari putra sulung mendiang Ustaz Arifin Ilham, Alvin Faiz. Setelah resmi bercerai dengan Larissa Chou pada Juni 2021 lalu, Alvin dikabarkan menikahi mantan istri Zikri Daulay, Henny Rahman.
Plt Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Ali Fikri mengatakan, pihaknya menangkap salah satu tersangka dalam kasus dugaan suap ketuk palu atau pengesahan Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (RAPBD) Provinsi Jambi tahun anggaran 2017-2018. Pelaku ditangkap Sabtu (7/8).