Nilai mata uang Zimbabwe kini diperdagangkan 85,82 terhadap Dolar AS. Nilainya bahkan lebih rendah di pasar gelap. Penurunan mata uang menyulitkan pemerintah mendorong perekonomian.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto melakukan monitoring dan evaluasi penanganan pandemi Covid-19 di Kota Palu, Sulawesi Tengah. Dia mengapresiasi program Kampung Tangguh yang telah berhasil menihilkan kasus aktif Covid-19 sejak Juni 2020.