Menurut JK, perang saudara yang diharapkan terjadi di Afghanistan sepeninggal pasukan AS tidak terwujud lantaran Taliban diyakini datang untuk berdamai.
Sisa kekuatan pemerintah Afganistan menggalang perlawanan terakhir terhadap Taliban dari Lembah Panjshir. Kawasan terjal berjarak 100 kilometer di utara Kabul itu dikenal sebagai benteng alam yang tidak bisa direbut.