Indonesia kedatangan vaksin tahap ke-64 pada Kamis (16/9) malam, dengan jumlah 968.360 dosis. Vaksin dalam bentuk jadi produksi AstraZeneca ini merupakan dukungan pemerintah Perancis melalui Fasilitas COVAX.
Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan, kedatangan vaksin ini merupakan pengiriman ke-2 dari dari total 3 juta komitmen dukungan vaksin dari Pemerintah Prancis. Total dukungan vaksin dari Prancis yang telah tiba di Tanah Air sebanyak 1.327.060 dosis.
Menteri Luar Negeri Perancis Jean-Yves Le Drian, Kamis (16/9), menyatakan kemarahannya setelah Australia mengumumkan akan mundur dari kesepakatan dengan Perancis untuk membangun kapal selam bertenaga diesel.
Sebagaimana banyak diberitakan sebelumnya, Australia mengambil keputusan itu karena.