Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim mendorong perguruan tinggi yang berada di wilayah PPKM Level 1-3 untuk menggelar pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas.
Pengamat Pendidikan dari Komnas PendirikanAndreas Tambah mendukung diadakannya pembelajaran tatap muka (PTM). Namun demikian, jumlah peserta didik yang terlibat perlu dibatasi.
Kota Tangerang Selatan kini berstatus PPKM level 3. Pemerintah mengizinkan daerah dengan status PPKM level 3 untuk menggelar Pembelajaran Tatap Muka secara terbatas per 30 Agustus mendatang.
Al Dewi Putri Ningsih (7) dan Al Putri Anugrah (7), kembar siam dempet perut asal Wanaraja, Garut, kini sudah kelas 2 SD. Mereka begitu semangat saat sekolahnya kembali dibuka dan mengikuti pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas.
Dalam mengatur operasional pembelajaran tatap muka, beberapa regulasi ini telah mencakup tiga aspek besar yaitu terkait persiapan baik sebelum dan selama perjalanan, pelaksanaan di satuan pendidikan, dan evaluasinya.