Parkir di Depan Gang Krukah Selatan Surabaya, Mobil Pikap L300 Raib Digondol Maling
Beberapa tetangganya ada yang menuturkan mobil miliknya sudah tidak lagi ada di area parkir tersebut sekitar pukul 01.00 WIB.
Kamis, 5 Agustus 2021 14:20
Penulis:
Foto Istimewa Polsek Wonokromo
Mobil pikap jenis L300 bernopol L-9523 milik korban yang hilang dicuri saat diparkir di Jalan Krukah Selatan XI A, Ngagelrejo, Wonokromo, Sabtu (31/7/2021) kemarin.
SURYA.CO.ID, SURABAYA - Sebuah mobil pikap raib milik warga perantauan raib saat diparkir depan gang, Jalan Krukah Selatan XI A, Ngagelrejo, Wonokromo, Sabtu (31/7/2021).
Mobil pikap jenis L300 bernopol L-9523-L yang raib itu, milik Yoyakim Dangkus, warga asal Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) yang tinggal indekos di kawasan tersebut.
Pemkab Malang Belum Terima Laporan Beras Bantuan Sosial Tak Berkualitas
Pemerintah memberikan 2.001 ton beras untuk dibagikan kepada 200 ribu lebih warga Kabupaten Malang.
Kamis, 5 Agustus 2021 14:40
Penulis:
Ilustrasi beras
SURYA.CO.ID, MALANG - Pemerintah Kabupaten Malang belum mendengar adanya laporan temuan beras bantuan sosial dengan kondisi tak layak di wilayahnya.
Sekretaris Daerah Kabupaten Malang, Wahyu Hidayat menegaskan, nihilnya laporan membuktikan kualitas beras yang disalurkan bagi warga terdampak PPKM Level 4 memang benar-benar berkualitas. Bulog sendiri menjanjikan beras tersebut terbaik. Sesuai dengan pesanan yang kami minta. Kan di sana ada kualifikasinya seperti premium dan lain-lain. Sementara yang kemarin kita lihat beras bansos itu bagus-bagus, ucap Wahyu.