Gresik (beritajatim.com) - Dua nelayan asal Desa Pangkah Wetan, Kecamatan Ujungpangkah, Gresik bersama empat rekannya menemukan jasad nelayan asal Bangkalan
Kapal Feri KM Gunsa 8 Kebakaran saat Berlayar, 86 Penumpang Dievakuasi
Terjadi peristiwa kebakaran yang dialami Kapal Feri KM Gunsa 8 saat berlayar pada Senin (12/7/2021).
Rabu, 14 Juli 2021 09:16
Penulis: Noval Andriansyah
Peristiwa kapal feri terbakar itu terjadi saat berlayar dari Pelabuhan Tanjung Kalian Muntok, Bangka Barat, menuju Pelabuhan Tanjung Api-api, Sumatera Selatan.
Kapal Feri KM Gunsa 8 kebakaran pada bagian mesin, di Selat Bangka, sekira pukul 14.00 WIB.
Dari informasi yang diterima, sejumlah penumpang telah mengenakan life jacket guna menyelamatkan diri.
Kasat Polairud Polres Babar, AKP Candra Wijaya membenarkan kejadian kebakaran kapal tersebut.
“Informasi yang baru kami terima satu di antara mesin yang terbakar, bukan kapalnya.
Mesin Kapal Feri KM Gunsa 8 Terbakar, 86 Penumpang Berhasil Dievakuasi
Kapal Feri KM Gunsa 8 tujuan dari Pelabuhan Tanjung Kalian Muntok menuju Pelabuhan Tanjung Api-api, Sumsel, mengalami insiden kebakaran.
Selasa, 13 Juli 2021 06:14
Penulis:
ist
KEBAKARAN KAPAL - Para penumpang saat bersiap menyelamatkan diri dalam musibah kebakaran mesin kapal Gunsa 8 yang hendak menuju Pelabuhan Tanjung Api-api, Senin (12/7).
Bahkan dari informasi yang diterima, sejumlah penumpang telah mengenakan life jacket guna menyelamatkan diri.
Kasat Polairud Polres Babar, AKP Candra Wijaya membenarkan kejadian ini.
“Informasi yang baru kita terima salah satu mesin yang terbakar bukan kapalnya, sudah mendekati perairan Palembang dari Tanjung Kalian dengan tujuan Tanjung Api-api. Untuk korban tidak ada, info terakhir kapal tag boat dari Palembang sudah mendekat dan memberikan bantuan,” ujar Candra.
Bocah di Karimun Tewas Terseret Arus Saat Main Bersama Lima Rekannya
Bocah di Karimun yang tewas terseret arus tinggal bersama tantenya. Orang tuanya bekerja sebagai PMI di Malaysia.
Minggu, 4 Juli 2021 10:58
Penulis:
TribunBatam.id/Istimewa
BOCAH HANYUT - Proses pencarian enam bocah yang teseret arus laut saat berenang di kawasan pintu air yang menghubungkan air danau dan air laut di Sungai Lakam Karimun, pada Sabtu (3/7).
KARIMUN, TRIBUNBATAM.id - Lima bocah di Kabupaten Karimun, Provinsi Kepri tak bisa melupakan apa yang mereka alami Sabtu (3/7).
Mereka beruntung masih bisa selamat setelah terseret arus ketika berenang yang berlokasi di jalan Ahmad Yani, Kolong, Kecamatan Sungai Lakam.