Dekan FKUI Ungkap Stok Obat Tocilizumab untuk Terapi Covid-19 Kosong Dekan FKUI mengungkapkan dirinya kesulitan mencari obat Tocilizumab yang stoknya kosong di pasaran. Mia Chitra Dinisari - Bisnis.com 26 Juli 2021 | 08:27 WIB
Actemra ×
Bisnis.com, JAKARTA - Dekan FKUI Ari Fahrial Syam mengungkapkan kesulitan mendapatkan obat jenis Tocilizumab untuk terapi covid-19.
Diungkapkan di akun twitternya, dia mengatakan ini merupakan pengalaman pribadinya sebagai dokter dalam mencari obat tersebut.
Padahal, katanya, obat efektif menghambat&menangani sindrom badai sitokin terutama pada pasien covid-19.
Tocilizumab adalah obat jenis antibodi monoklonal dan antagonis reseptor IL-6 untuk menghambat IL-6.
Dikutip dari laman Farmaplus.Kemkes.g
Kemenkes Buat Aplikasi dan Situs Farmaplus, Kini Masyarakat Bisa Cek Ketersediaan Obat di Apotek secara Online
Niknik Nurul Hotimah - 13 Juli 2021, 11:03 WIB Aplikasi dan website Farmaplus dibuat Kemenkes agar masyarakat bisa mengecek ketersediaan obat di apotek. /Dok. kemenkes RI
PR DEPOK – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) membuat aplikasi yang dapat memudahkan masyarakat untuk mengakses fasilitas pelayanan kesehatan seperti mengetahui ketersediaan obat di apotek secara
Kemenkes Buat Aplikasi Farmaplus untuk Cek Ketersediaan Obat Covid-19 Aplikasi Farmaplus ini akan dikembangkan dengan jejaring apotek sampai ke seluruh Indonesia. Nindya Aldila - Bisnis.com 11 Juli 2021 | 11:18 WIB
Ilustrasi Obat COvid-19. - Antara ×
Bisnis.com, JAKARTA - Masyarakat kini dapat mengecek ketersediaan obat untuk terapi Covid-19 melalui aplikasi Farmaplus sebelum membeli di apotek.
Plt. Dirjen Kefarmasian dan Alat Kesehatan Kementerian Kesehatan Arianti Anaya mengatakan aplikasi Farmaplus ini akan dikembangkan dengan jejaring apotek sampai ke seluruh Indonesia.
Tak hanya itu, untuk memenuhi kebutuhan obat yang meningkat sejalan dengan lonjakan kasus konfirmasi Covid-19, pemerintah telah mendorong seluruh industri farmasi