Tips Jitu Kembalikan Penciuman Usai Sembuh dari Covid-19 tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Anosmia karena Covid Bikin Selera Makanmu Hilang? Coba Tips Berikut Ini
Anosmia adalah suatu kondisi dimana seseorang tidak bisa mencium bau apapun atau kehilangan indera penciuman untuk sementara waktu.
Sabtu, 10 Juli 2021 12:21 Editor:
ILUSTRASI - Anosmia adalah kondisi saat seseorang tidak bisa mencium bau apapun.
TRIBUNBATAM.id - Anosmia adalah suatu kondisi dimana seseorang tidak bisa mencium bau apapun atau kehilangan indera penciuman untuk sementara waktu.
Gejala neurologis ini banyak dilaporkan oleh orang yang terkonfirmasi positif Covid-19.
Bahkan pada kasus ringan sekalipun, beberapa pasien Covid-19 melaporkan dirinya tidak bisa mencium bau dan merasakan gangguan pada indera perasa.
Kondisi ini dapat memengaruhi selera makan seseorang. Padahal, menjaga asupan makanan bergizi adalah hal yang tak kalah pentingnya ketika seseorang terinfeksi Covid-19.