Luhut Sebut Mobilitas Masyarakat di Jatim dan Bali Masih Tinggi di Masa PPKM Darurat Komentar:
Kompas.com - 08/07/2021, 12:46 WIB Bagikan:
JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan meminta mobilitas warga di Jawa Timur (Jatim) dan Bali diperketat.
Ia mengatakan mobilitas masyarakat di dua provinsi itu penurunan mobilitasnya belum signifikan di masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) darurat. Sampai tanggal 6 Juli, kita lihat kabupaten/kota yang berwarna hitam masih banyak di Jawa Timur dan Bali. Penurunan mobilitasnya belum signifikan. Ini perlu mendapatkan perhatian lebih ketat, kuncinya pengetatan, kata Luhut dikutip dari
Antara, Kamis (8/7/2021).
Menko Luhut dalam paparannya menjelaskan dibutuhkan penurunan mobilitas minimal 30 persen untuk menurunkan kenaikan kasus.
Menhub Sebut Mobilitas Masyarakat Jabodetabek Saat PPKM Darurat Masih Tinggi kompas.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from kompas.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.