Polres Karawang Jaga 6 Titik Penyekatan Selama 24 Jam Saat PPKM Darurat
Diperbarui 04 Jul 2021, 05:23 WIB
19
Petugas Kepolisian melakukan penyekatan pemudik motor di Kedungwaringin, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Minggu (9/5/2021). H-3 jelang Hari Raya Idul Fitri 1422H petugas gabungan memperketat penjagaan pemudik di perbatasan Kabupaten Bekasi dan Karawang. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Liputan6.com, Jakarta - Polres Kabupaten Karawang menyiapkan enam titik penyekatan untuk mengawal Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Darurat. Untuk mengurangi mobilitas masyarakat, kita mendirikan enam pos penyekatan selama PPKM Darurat, kata Kapolres Karawang AKBP Rama Samtama Putra, di Karawang, Sabtu (3/7/2021).
Baca Juga
Antara.
Ia mengatakan, pos penyekatan itu akan dijaga selama 24 jam. Jadi petugas gabungan di pos penyekatan itu berjaga secara bergantian.
Polisi Tangkap 2 Provokator Pemudik di Pos Penyekatan Karawang liputan6.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from liputan6.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.