comparemela.com

Latest Breaking News On - Hunting lodge buster karno it - Page 1 : comparemela.com

Menilik Masa Kecil Bung Karno, Sakit-sakitan hingga Alasan Pakai Peci Miring

Presiden Soekarno. ©2021 Merdeka.com/Perpusnas Indonesia Merdeka.com - Presiden pertama RI, Soekarno tumbuh dalam pengasuhan seorang ayah angkat bernama RM Soemosewoyo. Selama itu, Bung Karno tinggal di rumah yang berada di Desa Pojok, Kecamatan Wates, Kabupaten Kediri, Jawa Timur. Sosok ayah angkat Bung Karno ini tidak banyak diulas dalam sejarah terkait Presiden pertama RI itu. Namun, pihak keluarga membenarkan bahwa Bapak Proklamator RI itu pernah mengalami masa kecil dalam pengasuhan RM Soemosewoyo. “Kami pernah dengar soal cerita ayah angkat BK dari mama (Rachmawati, red). Sehingga kami yakin rumah ini bagian dari masa kecil BK,” tutur Mahardika Soekarnoputro, salah satu cucu Bung Karno, saat mengunjungi rumah kecil kakeknya di Kediri, Minggu (25/8/2013).

© 2025 Vimarsana

vimarsana © 2020. All Rights Reserved.