Terbaru, Ini Daftar Ketersediaan 8 Obat Terapi COVID-19
Diperbarui 10 Jul 2021, 09:45 WIB
11
Aktivitas jual beli obat dan alat kesehatan di Pasar Pramuka, Jakarta, Rabu (23/6/2021). Penjualan obat, vitamin, dan alat kesehatan di pasar tersebut meningkat hingga 50 persen imbas lonjakan kasus virus corona Covid-19 di Ibu Kota. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Liputan6.com, JakartaKementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkapkan daftar ketersediaan obat untuk pasien COVID-19 hingga per 9 Juli 2021.
Pada konferensi pers PPKM Darurat, Jumat (9/7/2021), Juru Bicara Kemenkes Siti Nadia Tarmizi mengatakan, Pemerintah terus berkoordinasi dengan industri farmasi dan distributornya untuk memonitor ketersediaan obat.
Baca Juga
Adapun daftar ketersediaan obat terapi COVID-19 sebagaimana data Kemenkes per 9 Juli 2021, sebagai berikut:
Obat COVID-19 Langka, Menkes Budi Minta GP Farmasi Perlancar Distribusi liputan6.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from liputan6.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.