BMKG Sebut 11 Wilayah NTT Mengalami Hari Tanpa Hujan Ekstrem, Waspada Bencana Hidrometeorologi Minggu, 25 Juli 2021 – 09:31 WIB
BMKG Sebut 11 wilayah di NTT mengalami kekeringan ekstrem. Foto: Antara
jpnn.com, KUPANG - Stasiun Klimatologi Kelas II Kupang Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat sebanyak 11 daerah di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) mengalami kekeringan hidrometeorologi dengan kategori ekstrem panjang.
Kepala Stasiun Klimatologi Kelas II BMKG Rahmatulloh Adji mengatakan hal ini sebagai akibat dari kondisi Hari Tanpa Hujan (HTH) lebih dari 60 hari. Ke-sebelas daerah tersebut antara lain Kota Kupang dan 10 kabupaten Yakni Kabupaten Kupang, Belu, Rote Ndao, Sabu Raijua, Lembata, Flores Timur, Sikka, Ngada, Manggarai Timur, dan Sumba Timur, beber Adji seperti dikutip dari Antara, Minggu (25/7).
Sebanyak 11 daerah di NTT alami kekeringan ekstrem panjang
antaranews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from antaranews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
11 Daerah di NTT Alami Kekeringan Ekstrem Panjang
ihram.co.id - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from ihram.co.id Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
BMKG Ungkap Penyebab Utama Tanah Bergerak di Kuta Cot Glie, Aceh Besar
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.