Gubernur Aceh Minta BPKS Bentuk Tim Khusus Selesaikan Berbagai Polemik dan Regulasi yang Timpang
Dalam kesempatan itu, Nova memberikan apresiasi atas upaya peningkatan kinerja yang telah dilakukan oleh manajemen BPKS dan mengingatkan beberapa hal
Senin, 26 Juli 2021 12:46
Penulis:
SERAMBINEWS/HUMAS BPKS
Gubernur Aceh, Ir H Nova Iriansyah MT selaku Ketua Dewan Kawasan (DKS) menyampaikan arahan pada rapat terbatas bersama Wali Kota Sabang Nazaruddin SIKom selaku anggota DKS dan Manajemen BPKS serta Dewan Pengawas (Dewas) BPKS di Aula Kantor BPKS, Minggu (25/7/2021).
Laporan Masrizal I Banda Aceh
SERAMBINEWS.COM, BANDA ACEH - Gubernur Aceh, Ir H Nova Iriansyah MT selaku Ketua Dewan Kawasan (DKS) menggelar rapat terbatas bersama Wali Kota Sabang Nazaruddin SIKom selaku anggota DKS dan Manajemen BPKS serta Dewan Pengawas (Dewas) BPKS.