Komunitas Aleut Juara 1 Bandung Datathon 2021, Kompetisi Tahunan yang Diadakan Pemkot Bandung
Samuel Lantu - 23 Juli 2021, 06:58 WIB Komunitas Aleut menjadi juara 1 lomba Bandung Datathon 2021 yang diselenggarakan Pemkot Bandung bekerja sama dengan Pemerintah Melbourne City Australia dan Pemerintah Ho Chi Minh City Vietnam. /Instagram/@komunitasaleut/
DESKJABAR - Komunitas Aleut meraih juara 1 Bandung Datathon 2021 yang digelar Pemerintah Kota Bandung bekerja sama dengan Pemerintah Melbourne City Australia dan Pemerintah Ho Chi Minh City Vietnam.
Selanjutnya, juara 2 diraih Sjabar Creative, juara 3 Create IT, juara 4 Bandung Halal Tourism, dan juara 5 Oke Garden.
Pemkot Bandung kembali menggelar Bandung Datathon 2021. Ini merupakan kompetisi tahunan yang rutin diselenggarakan Pemkot Bandung sejak 2015.
PM Vietnam Minta Pemerintah Lokal Longgarkan Pembatasan Covid-19 bisnis.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from bisnis.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.