BRI Cabang Palembang Sriwijaya Gelar Pengundian Panen Hadiah Simpedes Semester II Tahun 2020
Pemimpin Cabang BRI Palembang Sriwijaya, Elisabeth Primasari menyebutkan bahwa pengundian Panen Hadiah Simpedes ini merupakan apresiasi bagi nasabah s
Rabu, 14 Juli 2021 11:14
Penulis:
SRIPOKU.COM/H AZWIR AHMAD
Pemimpin Cabang BRI Cabang Palembang Sriwijaya Elisabeth Primasari (kiri) pada acara pengundian Panen Hadiah Simpedes Periode II di Cafe Lastexit Jalan A Rozak Palembang, Rabu (14/7/2021). Hadiah utama berupa satu unit mobil Grand Livina.
Laporan wartawan Sripoku.com, H Azwir Ahmad
SRIPOKU. COM, PALEMBANG - BRI Cabang Palembang Sriwijaya menggelar pengundian Panen Hadiah Simpedes Periode II di Cafe Lastexit Jalan A Rozak Palembang, Rabu (14/7/2021).