Kasus Covid-19 Gorontalo Meningkat, BOR Isolasi dan RS di Atas 50 Persen Komentar:
Kompas.com - 24/07/2021, 06:00 WIB Bagikan:
bed occupancy rate (BOR) rumah sakit rujukan Covid-19 dan tempat isolasi terpusat semakin menipis.
BOR RS dan tempat isolasi terpusat milik Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo telah melebihi 50 persen.
“Untuk isolasi terpusat kami menyiapkan 3 tempat yakni Hotel Eljie, asrama haji dan Hotel Eljie Limboto. Di Elji Kota Gorontalo tersedia 76 bed yang terpakai 44 bed atau 57,6 persen, asrama haji 240 bed terpakai 130 bed atau 54,17 persen dan Elji Limboto belum terpakai,” kata Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Provinsi Gorontalo Triyanto Bialangi, Jumat (23/7/2021).
Hal yang sama juga terjadi pada BOR ICU dan isolasi khsusus Covid-19 di RS Ainun Habibie.
Pasien Covid-19 Dirawat di Tenda Darurat, RSUD M Zein Painan Tambah Kapasitas Bed
kompas.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from kompas.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
BOR di Atas 90 Persen, RSUD Caruban Madiun Tambah Belasan Ruang Isolasi
kompas.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from kompas.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.